Kenapa muncul Imunify360 CAPTCHA ketika akses website saya?

Imunify360 akan memunculkan CAPTCHA verification kalau mendeteksi ada aktivitas yang mencurigakan dari komputer user. Ini adalah smart security system yang dipasang untuk melindungi semua website yang ada di server Hupercloud.

Silahkan proses verifikasi CAPTCHA ini dengan klik tombol "I'm not a robot" dan setelah itu harusnya tidak akan muncul lagi. Kalau masih muncul berarti ada malware/virus di komputer Anda yang berusaha menyerang server kita dari IP di network sana sehingga perlu diverifikasi terus. Tolong di-scan semua komputer yang ada di dalam office network di sana. Kemungkinan ada yang terinfeksi malware/virus sehingga Imunify360 perlu melakukan verifikasi human or bot dgn CAPTCHA.

Tolong info ke kita IP address di sana untuk dicek di log Imunify360 kita kenapa CAPTCHA ini muncul terus. Cek IP Anda di whatismyip.com

Berikut beberapa artikel tentang ini yang bisa dibaca:
https://www.cloudlinux.com/imunify360-imunifysensor-blog/entry/the-invisible-recaptcha-securing-your-web-server-while-giving-website-visitors-a-seamless-experience
https://blog.xeonbd.com/imunify360-captcha/ 

  • 0 Kasutajad peavad seda kasulikuks
Kas see vastus oli kasulik?

Seotud artiklid

Antara lokasi server (fisik) dengan IP Address koq beda? Mengapa demikian?

Mengapa ketika saya mengecek IP Address beberapa server Hupercloud (yang Singapura, misalnya),...

Apa alamat nameserver (DNS server) Hupercloud ?

Silahkan point domain Anda ke nameserver Hupercloud sebagai berikut...

Apakah Hupercloud sudah support PHP 7?

PHP 7 baru di-rilis resmi Desember 2015 lalu dan kami masih menunggu sampai versi stabil-nya...

Apakah Hupercloud support Ruby on Rails?

Ya, Hupercloud support Ruby on Rails sebagai framework aplikasi web yang cukup populer saat ini....

Apakah Huperloud support node.js?

Untuk saat ini node.js hanya bisa di-install di cloud server (VPS), tidak bisa di cloud hosting...